Rabu, 26 Juni 2013

Ene no Dennou Kikou

Petualangan Cybernetic Ene 
(Cerita yang Membuka Mata)
MP3      : Ene no Dennou Kikou
Karakter : Ene
Kameo    : Kenjiro Tateyama
           Shintaro Kisaragi
Komposer : Jin(Shizen no TekiP)
Penyanyi : IA

Romaji
sekai shuuryou no ori ni
nigekitte shuuen wo mita

sonna node watashi wa 「tokurei」 nandatte

HORUMARIN no kaori ga
afurekaeru heya de

nemuru you ni kokoro to
karada ga hanasarete

tsunagatta dennou shinri
itokuzu no you

DISUPUREI tanmatsu kara no
watashi wa zuibun hade de

ki ga tsuitara mou kanzen ni
iki wo hikitotteita

are demo nai
kore demo nai
sore demo nai

shiji denpa ga byousoku de heya ni hibiku

「nigedashitai」
kurushimi ga tsunagaranai
doa wo aketa

saa, E no namima
tadayou kage
mukishitsu na mojiretsu no danjou

kumo no ito wo
nuu ka no you ni
kakeru honoo wo matotta kitsune

denshi yoku no
tabi wa tsudzuku
aoi rashinban ga sasu saki e

iki wo tomete
iki wo tomete
subete ga uso wo tsuku shinjitsu nante

kyou wa unzari
mou nemutte shimaou

kono sekai no kangae wa
hyaku juu do antei shitete
nejikitta rinrikan ga ryuukou nandatte

okonomi no CHANNERU wa
futatsume wo suijou shiteru

Q: 「suki na mono wa nandai?」
A: 「zuibun kantan na koto da.
      hito no fukou no aji da.」
    「gomikuzu da ne.」

sore wa sore de ii keredo
「nanika okashii!」 da nante

hassou wa chinpu da yo?
mou shinjaeba ii no ni naa

sore demo sa
sono naka de
fuyuu shita

kono kando wa douyara mou najimi kakete

nigedashitai
fukurami wa
kasoku shite

iki wo tomeru

aa, TOROI no yume
tsumikomareta
tsugihagi darake mokuba ga iu

「imi wa iranai
  tanoshikunare」

dasei de tokedasu honoo no kabe

denshi yoku no
tabi wa tsudzuku
aoi ranshinban wa kyou mo mata

dare wo korosu?
kimi wo korosu?
kurukurukurukuru to mawatte sa

E no sora ga
zero to ichi wo
kyou mo heizen to tarenagashite

asshuku shita
hayaru kokoro
inazuma no tori wo oikoshitara

denshi yoku no
tabi no owari
aoi ranshinban ga sashiteita

DISUPUREI no
mukougawa de
saenai kimi dake ga miteita

mou sekai wa unzari
me wo samashichaou

nante iu ka shoujiki
chotto waraete sa
--------------------------------------------------------
Indonesian Translation
Saat dunia berakhir
aku berlari dan melihat kematiannya

Itu karena aku 「Spesial」

Di dalam ruangan
yang dipenuhi bau formalin

Seperti tertidur, pikiran
dan badanku terpisah

Psikologis cybernetic yang terhubung
seperti benang

Diriku yang terlihat di layar terminal
sangatlah mencolok

Saat aku sadar aku benar-benar telah
menghembuskan napas terakhirku

Bukan itu
ataupun ini,
juga bukan itu,

intruksi gelombang radio menggema di ruangan ini setiap detik

「Aku ingin lari」
Penderitaanku membuka pintu
yang tidak terhubung

Sekarang、Bayangan yang hanyut
ke dalam gelombang E;
senar-senar pembicaraan karakter anorganik

Seperti menjahit
dengan benang laba-laba,
rubah yang mengenakan api berlari

Perjalanan hasrat cybernetic
berlanjut, ke arah
yang ditunjukan kompas biru

Tahan napasmu,
tahan napasmu
Semuanya seperti kebenaran yang berbohong

Hari ini aku merasa sakit,
aku akan kembali tidur

Ide dari dunia ini
yang stabil pada 110 derajat
Etika yang buruk itu sepertinya telah mewabah

Untuk channel yang kupilih,
kurekomendasikan nomor 2

Q: 「Hal seperti apa yang kamu sukai?」
A: 「Itu sangatlah mudah,
       rasa dari kemalangan manusia」
     「Membual, huh」

Hal seperti itu tidak apa, tapi
「Ada sesuatu yang aneh!」 katanya

Ide seperti itu ketinggalan zaman?
Akan lebih baik jika kamu mati

Akan tetapi,
didalam situ
aku mengambang

Kesentitivas ini rasanya sudah biasa

Aku ingin lari,
pembengkakannya
tambah cepat

Kutahan napasku

Ah、mimpi tentang Troy
yang menjadi sesak
Kuda-kuda kayu yang ditambal satu sama lain berkata

「Tidak perlu ada makna,
  cukup bersenang-senang」

Dinding api yang meleleh karena inersia

Perjalanan hasrat cybernetic
kembali berlanjut,
kompas biru lagi hari ini

Siapa yang kubunuh? 
Kamukah yang kubunuh?
Putar putar putar putar berputar-putar

Langit E mengalir
pergi dengan tenang
ke 0 dan 1 lagi hari ini

Pikiran tertekan
yang tak sabaran
melewati burung listrik

Akhir dari perjalanan
hasrat cybernetic
ditunjukan oleh kompas biru

Di sisi lain
dari layar
Aku hanya melihat dirimu yang membosankan

Aku telah lelah dengan dunia ini
Aku akan membuka mataku

Jujur kukatakan
Tertawalah sedikit


PLOT
Menceritakan Ene setelah kejadian Headphone Actor saat dia pertama kali menjadi Ene. Ene yang masuk ke dunia elektronik berjalan-jalan tanpa tujuan, hanya mengikuti 'kompas biru' (kursor) dia lelah dengan dunia yang dia lihat dibalik layar ini. Sampai akhirnya kompas biru itu menunjukkan dirinya ke tempat Shintaro.

TRIVIA
Ene mempunyai kemampuan 'mata terbuka' yang membuat dirinya abadi. Mati karena keracunan.

2 komentar:

  1. maksud:
    rubah yang mengenakan api = firefox
    burung listrik = thunderbird

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yup~ Kaori tau sih, tapi apa Kaori ganti itu atau tetap pakai B.Indonya yah? Kaori agak bingun, tapi supaya lebih keren Kaori pake B.Indonya *ditabok*
      Menurut Reika-san lebih baik Kaori ganti jadi 'firefox, 'firewall', dan 'thunderbird', enggak yah?

      Hapus